Aplikasi Tabungan Siswa V2 Format Excel Tanpa Proteksi

Aplikasi Tabungan Siswa V2 Format Excel Tanpa Proteksi
Aplikasi Tabungan Siswa V2 Format Excel Tanpa Proteksi

Lagi-lagi saya mengupdate buku tabungan siswa yang lalu dengan pengaturan sheet dan warna lebih meriah, minimalis dan elegan supaya lebih nyaman menggunakannya. Kita tahu bahwa saat ini banyak pihak sekolah/madrasah mempunyai program supaya siswanya belajar menabung sejak dini supaya nanti saat dewasa mereka tahu bagaimana cara mengatur keuangan agar bisa menyesuaikan dengan kebutuhan. Itulah sekedar pembuka dari saya.

Kembali ke judul diatas bahwa saya ingin sekali membantu memudahkan anda selaku pemegang rekapitulasi tabungan siswa supaya anda tidak perlu repot menjumlah sana-sini, anda tinggal entri nominal tabungan per siswa jumlah langsung tertera.

Aplikasi ini sangat sederhana sekali karena masih tetap menggunakan format microsoft excel, jadi sangat mudah tanpa harus install seperti aplikasi lainnya. Dan perlu anda tahu bahwa aplikasi tabungan siswa ini sangat cocok untuk digunakan di semua kalangan, tidak hanya tertentu pada sekolah saja, seperti RA / TK / PAUD / SD / MI / SMP / MTs / MA / SMA dan lainnya. Bisa juga untuk organisasi / instansi lainnya.

Sebelum anda menggunakannya, sebaiknya perhatikan hal-hal berikut :

  1. Anda harus membuat duplikat sebagai arsip untuk berjaga-jaga karena aplikasi tabungan siswa ini tidak diprotek/dikunci supaya anda bisa bebas berkreasi untuk merubah/mengedit warna dan background supaya tidak bosan dengan satu warna.
  2. Hati-hati saat meng-entri data, jika ketemu rumus biarkan saja (jangan di edit rumusnya) supaya tidak error.
  3. Silahkan edit nama sekolah dan tahun pelajaran pada sheet identitas saja, yang lain akan terisi otomatis.

Sebagai demo, silahkan lihat preview di bawah ini: (gambar diatas: tampilan depan)

Form isi data siswa / penabung

Form isian data siswa

Form setoran per bulan

Form setoran bulanan

Form saldo per bulan

Form saldo perbulan

Form saldo akhir (keseluruhan)

Form saldo akhir

Aplikasi ini saya buat premuim dengan harga yang sangat terjangkau hanya dengan Rp.150.000 anda bisa memiliki aplikasi buku tabungan siswa ini. Anda tidak perlu khawatir karena saya tidak ada niat lain kecuali sekedar ingin membantu anda, jadi begitu anda melakukan pembayaran maka saya akan kirim file aplikasinya.

Bagi yang "benar-benar berminat", silahkan hubungi saya melalui contact form ini. dan pembayaran bisa melalui rekening Bank BRI.

Note:

  • Aplikasi ini basis microsoft office excel, bukan software perbankan
  • Aplikasi ini saya buat untuk membantu memudahkan pihak sekolah / madrasah, bukan untuk kepentingan komersial. Harap maklum.

Chatting/Respon Pembeli

Update Aplikasi Tabungan Siswa v.2.00 Format Excel Terbaru Tanpa Proteksi

Update Aplikasi Tabungan Siswa v.2.00 Format Excel Terbaru Tanpa Proteksi

Update Aplikasi Tabungan Siswa v.2.00 Format Excel Terbaru Tanpa Proteksi

Aplikasi Tabungan Siswa V2 Format Excel Tanpa Proteksi
Artikel Terkait

Catatan:

File yang kami bagikan kami simpan di google drive, jika file format word dan excel dialihkan ke aplikasi google doc maka unduh / save as dulu ya. Namun jika kesulitan, silahkan baca cara downloadnya